Indahnya Pemandangan Wisata Jati Luwih Bali



Hai sobat blogger selamat datang  di blog sederhana saya Bagaimana kabar sobat semuanya ? semoga kalian dalam keadaan sehat yah. Kali ini saya akan menulis tentang  pemandangan Obyek Wisata Jati Luwih yang berada di kabupaten Tabanan, Bali. Bagi para sobat  yang menyukai wisata  nuansa alam yangindah, asri dan sejuk, tentunya obyek wisata ini menjadi pilihan yang tepat. Wisata alam JatiLuwih merupakan wisata yang memiliki pemandangan alam berupa hamparan sawah dengan  bentuk sawah  terasering yang tersusun seperti anak tangga dan  terdapat beberapa pohon kelapa yang tumbuh di pojokan sawah memberikan kesan nuansa pedesaan yang indah,  terutama saat menikmati sunset atau sunrise dari lokasi objek wisata ini. 

Terasering

Pemandangan indah wisata Jati Luwih di Bali diakui oleh UNESCO sejak 29 Juni 2012 sebagai warisan budaya dunia. Dengan keunikan alam dan budaya pertanian Jati Luwih sudah tersebar ke mancanegara dan menarik minat wisatawan untuk berkunjung.   
Menapaki Sawah


Udara Sejuk


Sawah Jati Luwih  memilik luas 636 hektar dengan sistem pengarian atau irigasi yang berbasis budaya dan masyarakat. Untuk mengunjungi pemandangan wisata JatiLuwih, pengunjung dapat menempuh perjalanan kurang lebih 50 km atau sekitar kurang lebih 1 jam 30 menit dari kota Denpasar.Untuk akses menuju wisata jatiluwih , pengunjung dapat menggunakan kendaraan roda dua atau roda empat, anda akan melihat jalanan yang menanjak keatas dan  berliku – liku, kenyamanan saat perjalanan pun didapatkan antara lain karena tidak ada kerusakan di sepanjang jalan saat anda menuju dataran tinggi Jati Luwih  dengan pemandangan sawah di sisi kanan dan kiri membuat anda ingin segera mengambil mobilephone dari tas anda  untuk mengambil foto atau  merekam pemandangan yang indah di Jati Luwih.

Selama menikmati perjalanan menuju Jati Luwih anda akan melihat di sisi kanan terdapat beberapa restaurant yang berhadapan dengan pemandangan sawah  untuk wisatawan yang ingin menikmati hidangan makan atau minuman. Untuk menikmati pemandangan  wisata di jatiluwih , anda akan dikenakan biaya yang berbeda,  untuk warga negara indonesia (domestik) yaitu Rp. 15.000 / orang dan warga negara asing yaitu Rp. 40.000/orang. Saat anda memasuki kawasan wisata, akan terlihat pemandangan hamparan sawah yang luas dengan gaya terasering nan indah, merasakan udara yang masih bersih dan sejuk. Anda bisa menikmati pemandangan alam dengan berjalan kaki menuju ke persawahan, namun anda perlu hati – hati saat menapaki daerah persawahan Jati Luwih karena memiliki permukaan  tanah yang lici dan anda dapat tergelincir jika tidak berhati – hati.

Gunung Batu Karu


Hamparan Sawah


Sekian uraian pengalaman saya saat berkunjung ke wisata Jati Luwih. Semoga bermafaat untuk para pembaca jika sobat ingin berkunjung ke wisata alam Jati Luwih di Kabupaten Tabanan, Bali. Di blog ini, saya berikan bonus foto saat saya berkunjung ke Jati Luwih, hehe. Sampai jumpa di blog saya berikutnya.

Instagram : made_agungg

Komentar

  1. Bingung cari situs judi online teraman dan terpercaya di Indonesia?. Mari bergabung bersama kami & nikmati bonus menarik dari kami. Hanya dengan minimal deposit Rp 20.000 saja, anda sudah memiliki peluang untuk memenangkan puluhan juta bahkan sampai ratusan juta rupiah setiap harinya.

    Telah hadir situs terpercaya untuk bermain game online

    Menyaediakan 8 game dalam satu id
    * POKER
    * BANDAR Q
    * BANDAR POKER
    * DOMINO
    * CAPSA SUSUN
    * ADU Q
    * BANDAR 66
    * SAKONG

    keunggulan bermain di PESONAQQ :

    * Minimal deposit hanya Rp 20.000
    * Minimal tarik dana Rp 20.000
    * Dilayani oleh CS profesional dan ramah, 24 jam online
    * Proses Depo & WD super cepat
    * No ROBOT MURNI PLAYER VS PLAYER
    * Bonus Referal 100% - 200%
    * Bonus TO di bagikan tiap hari s/d 0.5%

    Untuk Info Lebih Lanjut Contact CS Kami :
    *Livechat
    * WA : +85511817618
    * BBM : 7A996166

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ayam Betutu Khas Bali

PESONA WISATA BUDAYA MUSEUM SUBAK BALI

KEINDAHAN CANDI BOROBUDUR